SMK Negeri 10 Jakarta meraih 7 piala di LKS jakarta timur dan meraih total 10 juta rupiah, mata lomba yang diikuti diantaranya Akuntansi juara 1 dengan nama LISTI NUR AZIANSYAH kelas XII AK mendapatkan piala penghargaan dan uang pembinaan sebesar 5juta rupiah dan masuk ke tingkat DKI Jakarta, lomba Pemasara mendapat juara ke 2 mendapatkan piala dan uang pembinaan sebesar 3juta rupiah dan masuk ke tingkat DKI jakarta, selain juara 2 untuk lomba pemasaran mendapatkan juara harapan pertama mendapatkan piala dan sertifikat, Untuk Jurusan Rekayasa perangkat Lunak , mata lomba Software Application SMK Negeri 10 mendapatka juara ke 3 dengan hadiah uang sebesar 2juta dan piala penghargaan, selain juara ketiga SMK Negeri 10 Jakarta mendapatkan juara harapan pertama, selain itu Rekayasa Perangkat Lunak juga mengikuti mata lomba web desain yang mendapatka juara harapan dua, dan yang terakhir mata lomba Administrasi Perkantoran mendapatkan juara harapan satu mendapatkan piala penghargaan, untuk tahun ini SMK 10 Jakarta mendapatkan 7 piala penghargaan dan total uang 10 juta rupiah untuk LKS wilayah Jakarta Timur, semoga tahun depan prestasin ini kan bisa lebih baik lagi, sesuai dengan moto “SMKN 10 Selalu Juara”

IMG_9598 IMG_9602 IMG_9603 IMG_9604 IMG_9605 IMG_9608 IMG_9609 IMG_9610 IMG_9633 IMG_9634 IMG_9639IMG_9616 IMG_9615 IMG_9614 IMG_9613 IMG_9611

 Save as PDF

No responses yet

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.